Monday, January 2, 2012

Menghapus Virus Autorun dot inf

Virus jenis ini biasanya menyerang file berekstensi "EXE". File - file .exe tersebut akan berantakan nggak karuan dan tidak dapat di hapus dengan tombol delete maupun tombol shift+delete.

Berikut ini cara sederhana untuk memusnahkannya :
1. Buka Command Promt (CMD)
    StartRun atau logo windows + R dan ketikkan "CMD" (tanpa tanda petik), kemudian  Enter.
2. Pindah ke drive yang terjangkit virus ini, misalnya ketik C: untuk menghapus virus Autorun.inf yang ada di drive C dan untuk drive yang lain misalnya drive D atau E tinggal ketik " D: " atau " E:".
3. Ketikkan "attrib -h -r -s autorun.inf", lalu Enter.
4. Ketikkan "del autorun.inf", lalu Enter
5. Lakukan proses yang sama dengan drive lainnya dan terakhir restart komputer.
    Selesai.


Jangan membuka drive/explorer saat melakukan trik ini karena virus tersebut akan makin menyebar.
Jika masih tidak bisa, kita bisa menghapusnya maslalui safe mode, dan jika masih tidak bisa silahkan download saja software autorun remover.

0 comments:

online gambling insider.ca